Lifestyle
China Diserang Wabah Pneumonia Misterius, Ini Gejalanya
China telah melaporkan wabah pneumonia misterius. Bagian utara negara itu mengalami lonjakan rawat inap. Awal bulan ini, petugas kesehatan China dari Komisi Kesehatan Nasional menginformasikan tentang peningkatan kasus penyakit pernapasan di seluruh negeri. WHO meminta China untuk mengungkap lebih banyak data tentang kasus pneumonia. WHO juga telah mendesak negara tersebut untuk mengambil tindakan yang dapat membantu mengurangi risiko infeksi.
Scroll