GenSINDO
7 Film Action Terbaik yang Bisa Kamu Tonton Tanpa Banyak Mikir
Film action cenderung mengedepankan aksi ketimbang cerita. Penontonnya pun banyak yang tidak keberatan. Mereka menonton film action untuk mencari hiburan dengan menyaksikan adegan baku tembak dan adu jotos dari plot setipis kertas. Film seperti ini tidak butuh dipikirkan dan berlalu begitu saja.Ceritanya kadang aneh dan tidak masuk akal, tapi aksinyalah yang membuat film seperti ini disukai dan dinantikan kehadirannya.
Scroll