
Edukasi
Sejumlah Perbedaan Sistem Pendidikan Indonesia Vs Jepang
Bicara mengenai negara dengan sistem pendidikan terbaik, Jepang menjadi satu negara yang tak luput dari perbincangan. Jepang memiliki sistem pendidikan yang sangat baik, sehingga mampu mencetak sumber daya manusia berkualitas tinggi. Diketahui, sumber daya manusia di Jepang terdepan di matematika dan sains.Pemerintah Jepang berupaya semaksimal mungkin untuk mampu menyediakan pendidikan yang bisa diakses oleh seluruh masyarakat dari berbagai golongan.
Scroll