
International
Pangkalan Militer AS Dilaporkan Terinfeksi Malware China
Pemerintah AS sedang mencari kode komputer berbahaya yang diyakini telah ditanam peretas China di dalam jaringan yang mengendalikan jaringan listrik, sistem komunikasi, dan pasokan air di pangkalan militer negara itu di dalam dan luar negeri.Hal itu diungkapkan oleh pejabat Amerika kepada New York Times (NYT).Artikel tersebut tidak menjelaskan bagaimana Washington dapat menghubungkan malware ke China atau ke militernya.
Scroll