
Sains
Jumlah Rusa Menyusut, Serigala Alaska Mangsa Berang-Berang Laut
Serigala (Canis lupus) di Alaska sudah memburu dan memangsa berang-berang laut sebagai makanan utama, setelah jumlah rusa menyusut. Kondisi ini mengkhawatirkan karena bisa membuat populasi berang-berang laut terancam punah. Studi terbaru mengungkapkan bawa mulai tahun 2013 serigala yang mendiami pulau seluas 52 Kilometer Persegi yang terletak 65 Km di barat Juneau, Alaska, memangsa berang-berang laut (Enhydra lutris).
Scroll