
Lifestyle
Sunan Kalijaga Apresiasi Denny Sumargo yang Mau Minta Maaf
Sunan Kalijaga mengapresiasi Denny Sumargo yang mau minta maaf ke keluarga Ferry Irawan. Permintaan maaf ini disampaikan Denny setelah disomasi akibat menampilkan video sang artis di kanal YouTube miliknya tanpa izin. Kepada Sunan, Denny tak hanya minta maaf. Mantan atlet basket ini juga mengaku tidak sengaja mengunggah video yang memperlihatkan Ferry sedang menangis.
Scroll