Lifestyle
Raffi Ahmad Berduka, sang Nenek Mami Popon Meninggal Dunia
Kabar duka datang dari Raffi Ahmad. Sang nenek tercinta, Hanifah binti Darma atau Mami Popon meninggal dunia hari ini, Sabtu (31/12/2022) pukul 16.01 WIB. Kabar duka ini dibagikan Raffi melalui akun Instagram pribadinya. Dalam unggahan itu, suami Nagita Slavina ini memposting foto berlatar hitam putih.
Scroll