Edukasi
Kisah Annisa, Mahasiswa Berprestasi Unair Sebulan Borong 4 Juara
Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Airlangga (Unair) Annisa Salsabila Nugraheni dinobatkan menjadi Mahasiswa Berprestasi (Mawapres) 2022. Annisa memang langganan dalam mencetak prestasi. Terakhir, dia memborong 4 gelar juara selama lima minggu. Beberapa gelar juara yang ia dapatkan antara lain juara 1 Scientific Essay Medical Scientific Competition UMM (MEDIASTINUM) yang diperoleh pada 11 September. Kemudian ia mendapatkan juara 3 Pemilihan Mahasiswa Berprestasi ISMKI Tingkat Nasional pada 25 September.
Scroll