
Sains
Rusia Sukses Gunakan Drone Kamikaze Berkat Satelit Glonass
Selama beberapa hari terakhir, angkatan bersenjata Rusia sukses menyerang sejumlah fasilitas di wilayah Ukraina menggunakan drone kamikaze. Kubu Ukraina dan AS menyebut Moskow menggunakan drone Shahed-129 dan Shahed-136 buatan Iran. Klaim itu dibantah Rusia dan Iran. Terlepas dari polemik drone siapa yang digunakan, kunci sukses serangan drone kamikaze Rusia berkat panduan satelit navigasi Glonass.
Scroll