Sains
AS Tempatkan Teleskop Militer Pengintai Luar Angkasa di Australia
Angkatan Luar Angkasa Amerika Serikat (US Space Force) menempatkan teleskop pengintai militer secara permanen di Australia. Teleskop yang dikembangkan oleh DARPA dan MIT ini mampu melacak objek sejauh 35.420 Km di atas permukaan bumi.Space Surveillance Telescope (SST) beroperasi di Australia untuk memberikan perspektif baru di langit, untuk melacak pesawat ruang angkasa asing, puing-puing luar angkasa, dan objek astronomi yang menarik.
Scroll