
GenSINDO
Drama Korea Tayang Oktober 2022, Dibintangi D.O EXO hingga Nana
Drama-drama Korea yang akan tayang pada Oktober 2022 masih akan diisi genre-genre favorit seperti komedi romantis dan legal, dengan bintang utama mulai dari D.O EXO, Nana, Hyeri, hingga Kim Hye-soo. Tak cuma genrenya yang beragam, premis cerita drama-drama ini pun cukup menarik. Dari kisah misteri romantis di kampus hingga mencari pacar yang hilang bersama komunitas penggila UFO.
Scroll