
Sains
Awas, Ini 5 Sungai dengan Buaya Terbanyak di Dunia
Sejumlah sungai di berbagai negara dikenal sangat berbahaya karena dihuni banyak buaya. Tak sedikit kasus penduduk tewas akibat dimangsa binatang buas ini. Mana saja? Sungai Vishwamitri, India, salah satunya. Diperkirakan lebih dari 300 buaya di sungai ini. Ada pula Sungai Nil, Afrika. Buaya Nil digambarkan sebagai pemakan manusia yang ganas. Setiap tahun dilaporkan sedikitnya 200 orang tewas akibat keberadaan buaya ini.
Scroll