Sains
Gletser Mencair, Beruang Kutub Ubah Cara Berburu Mangsa
Beruang kutub di Greenland telah beradaptasi untuk berburu dari es yang telah terlepas dari gletser yang mencair karena pemanasan global. Beruang kutub mengubah cara berburu karena tempat alami mereka di atas es laut berkurang. Populasi beruang yang berbeda secara genetik dan terisolasi di sepanjang pantai tenggara Greenland menggunakan cara berburu inovatif untuk mencegah kelaparan saat tidak ada lagi lapisan es.
Scroll