Sains
Benda Misterius Berjatuhan dari Langit di India
Lebih dari satu benda misterius yang tampak seperti bola logam jatuh dari langit di beberapa desa di negara bagian Gujarat, India, baru-baru ini. Seperi dilansir dari The Sun, Rabu (18/5/2022), benda itu ditemukan di desa Bhale Khambholaj dan Rampura. Menurut media India, bola besi besar berwarna hitam pertama jatuh dari langit di desa Bhalej di distrik Anand, Gujarat pada 12 Mei 2022 lalu.
Scroll