
Lifestyle
4 Serial Jepang yang Tidak Boleh Ditonton Anak Kecil
Serial Jepang yang tidak boleh ditonton anak kecil beberapa di antaranya memuat elemen cerita dewasa. Serial Jepang atau dorama merupakan jenis film seri yang kini mulai mendapat perhatian di Indonesia. Meski belum mampu menyaingi pamor drakor, serial Jepang sudah berhasil menarik perhatian banyak penikmat drama Asia. Namun, dari banyak judul, ada beberapa serial Jepang yang tidak boleh ditonton anak kecil.
Scroll