Sains
Peneliti Malaysia Temukan Monyet Misterius di Kalimantan
Ahli primata Malaysia menemukan monyet misterius yang baru dikenal di Pulau Kalimantan. Dari hasil penelitian awal monyet misterius ini kemungkinan hibrida dari bekantan (Nasalis larvatus) dan lutung keperakan (Trachypithecus cristatus).Monyet hibrida itu terlihat di dekat Sungai Kinabatangan di Pulau Kalimantan yang masuk wilayah Malaysia.Kebanyakan hibrida yang lahir dari spesies berbeda tidak dapat menghasilkan keturunan, sehingga membuatnya disebut misterius.
Scroll