
Daerah
Polwan Cantik Briptu Christy Minggat, Ini Nasihat Tegas Seniornya
Polwan cantik Manado, Briptu Christy minggat dari satuannya selama dua bulan, dan akhirnya tertangkap di Jakarta Selatan. Senior polwan Polda Sulut, Kombes Pol. Marlien Tawas yang juga menjabat sebagai Kabid Propam Polda Sulut, memberikan nasehat tegas kepada yuniornya. Marlien mengingatkan kepada seluruh polwan yang bertugas di Sulawesi Utara, agar taat aturan dan tidak melanggar ketentuan yang ada di institusi Polri.
Scroll