Photo
Pembangunan Tahap Awal IKN Nusantara Dimulai
Sejumlah bahan kontruksi berada di lokasi segmen tiga di kawasan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kecamatan Sepaku, Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Minggu (6/2/2022). Pemerintah mulai melakukan pembangunan tahap awal, salah satunya akses jalan untuk angkutan dalam proses pembangunan IKN Nusantara. Titik nol menjadi satu referensi atau patokan untuk menghitung tingkat ketinggian bangunan di atas permukaan laut.
Scroll