
International
Usai Perangi India: Pakistan, Afghanistan, China Perkuat Keamanan
Pakistan, Afghanistan dan China akan meningkatkan kerja sama trilateral di berbagai sektor, termasuk keamanan dan perdagangan. Kementerian Luar Negeri Pakistan mengumumkan hal itu setelah pembicaraan informal di Beijing antara Menteri Luar Negeri (Kemlu) Pakistan Ishaq Dar, Menteri Luar Negeri (Menlu) China Wang Yi, dan Penjabat Menteri Luar Negeri Afghanistan Amir Khan Muttaqi pada hari Rabu.
Scroll