
International
Perbandingan Jumlah Muslim antara India, Pakistan dan Indonesia
Perbandingan jumlah muslim antara India, Pakistan dan Indonesia ini menarik diketahui. Meski sampai saat ini Tanah Air memang menjadi Negara dengan penganut ajaran Islam terbanyak di dunia, namun menarik jika dibandingkan jumlahnya dengan negara-negara lain.Islam merupakan agama dengan jumlah pemeluk terbesar kedua di dunia, dan Asia Selatan serta Asia Tenggara menjadi kawasan dengan populasi Muslim yang sangat signifikan.
Scroll