
International
Video Serangan terhadap Petugas Medis Ungkap Kebohongan Israel
Kantor Media Pemerintah Gaza menuntut dibukanya penyelidikan internasional independen atas pembunuhan 15 pekerja Bulan Sabit Merah Palestina dan pekerja pertahanan sipil oleh Israel setelah bukti video baru bertentangan dengan pernyataan militer tentang pembunuhan tersebut."Kami menuntut penyelidikan internasional yang mendesak dan independen atas kejahatan mengeksekusi personel medis dan pertahanan sipil," ungkap Kantor Media Gaza.
Scroll