International
Sistem Antirudal AS THAAD di Israel Cegat Rudal dari Yaman
Satu sistem antirudal militer Amerika Serikat (AS) yang canggih digunakan di Israel untuk mencoba mencegat rudal.“Ini merupakan yang pertama kalinya sejak Presiden AS Joe Biden menempatkan sistem tersebut di Israel pada bulan Oktober,” ungkap seorang sumber yang mengetahui masalah tersebut kepada Reuters pada hari Jumat (27/12/2024).
Scroll