Nasional
10 Tahun Partai Perindo, Angela: Perjalanan Penuh Pengorbanan
Ketua Umum Partai Persatuan Indonesia (Perindo) Angela Tanoesoedibjo menyebut sepuluh tahun partai berlambang Rajawali mengembangkan sayap itu bukanlah waktu yang singkat. Angela mengatakan, dirinya menjadi saksi bagaimana Partai Perindo memperjuangkan rakyat kecil sejak mereka berdiri.Angela menilai, sepuluh tahun bukan waktu yang singkat dalam membangun partai. Terlebih, menurutnya, jalur politik merupakan jalan yang sulit.
Scroll