
Nasional
Podcast Perindo, Tips Bagi yang Ingin Geluti Digital Marketing
Full Stack Digital Marketer Teguh Adhi Pranoto memberikan tips bagi generasi milenial dan gen Z yang ingin menekuni dan menjadikan digital marketing sebagai lahan penghasilan. Dalam Podcast Aksi Nyata Perindo bertajuk “Digital Marketing Menjadi Profesi Paling Banyak Diminati di Era Digital”, Adhi menyebutkan tips yang paling dasar adalah mengetahui apa itu digital marketing.
Scroll